BAZNAS Majalengka Lakukan Survei Rutilahu di Desa Pageraji
05/08/2025 | Penulis: Mahmud Abdur Rohman
BAZNAS Majalengka Lakukan Survei Rutilahu di Desa Pageraji
Majalengka – BAZNAS Kabupaten Majalengka melakukan survei program Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) di rumah Bapak Dedi Junaedi yang berlokasi di Blok Singajaya RT 002 RW 002, Desa Pageraji, Kecamatan Maja.
Survei ini bertujuan untuk menilai kelayakan rumah yang diajukan dalam program bantuan renovasi Rutilahu. Kondisi rumah Bapak Dedi dinilai memerlukan perbaikan agar lebih layak huni.
Kegiatan ini turut didampingi oleh Bapak Opik, selaku Kepala Seksi Pemerintahan (Kasipel) Desa Pageraji. Kolaborasi antara BAZNAS dan pemerintah desa menjadi wujud nyata kepedulian terhadap warga kurang mampu, khususnya dalam penyediaan tempat tinggal yang layak.
Berita Lainnya
Satu Hati Menembus Jarak, Bantuan Warga Majalengka Tiba untuk Korban Banjir Aceh Tamiang
BAZNAS Majalengka Serahkan Bantuan Pengembangan Lembaga Kursus Bahasa Arab
Sujud Syukur di Balik Reruntuhan: BAZNAS Majalengka Salurkan Bantuan Majalengka Peduli untuk Bapak Oman
Wakil Ketua 1 Baznas Majalengka Hadiri Peringatan Isra Mi’raj dan Santunan UPZ di Masjid Al-Hikmah Jatitujuh
Perkuat Syiar Digital, BAZNAS Majalengka Gelar Study Tiru ke UBAR BETE dan BAZNAS Jabar
Dukung Kolaborasi Internasional, BAZNAS Majalengka Berikan Bantuan untuk Program Nextgen Careers RI-Malaysia

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
