Baznas Majalengka Salurkan Bantuan Sosial untuk Pemulangan TKI Asal Jatiwangi
30/10/2025 | Penulis: Mahmud Abdur Rohman
Baznas Majalengka Salurkan Bantuan Sosial untuk Pemulangan TKI Asal Jatiwangi
Majalengka – Baznas Kabupaten Majalengka kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan menyalurkan bantuan kegiatan sosial untuk pemulangan Tenaga Kerja Indonesia (TKI) atas nama Rohanah, warga Desa Ciborelang, Kecamatan Jatiwangi.
Bantuan ini merupakan bentuk respon cepat Baznas Majalengka dalam membantu warga yang membutuhkan, khususnya dalam situasi darurat sosial seperti kepulangan TKI dari luar negeri.
Melalui program ini, Baznas berharap dapat meringankan beban keluarga penerima serta menjadi wujud nyata hadirnya zakat untuk kemanusiaan di tengah masyarakat.
Berita Lainnya
Sujud Syukur di Balik Reruntuhan: BAZNAS Majalengka Salurkan Bantuan Majalengka Peduli untuk Bapak Oman
Perkuat Syiar Digital, BAZNAS Majalengka Gelar Study Tiru ke UBAR BETE dan BAZNAS Jabar
Perkuat Sinergitas, Bupati Eman Suherman Buka Rapat Pleno Penetapan Zakat Fitrah 1447 H di Gedung Yudha
BAZNAS Majalengka Serahkan Bantuan Pengembangan Lembaga Kursus Bahasa Arab
Wakil Ketua 1 Baznas Majalengka Hadiri Peringatan Isra Mi’raj dan Santunan UPZ di Masjid Al-Hikmah Jatitujuh
Ucapan Belasungkawa & Doa Bersama Untuk Korban Longsor Cisarua Bandung Barat

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
