Penyerahan bantuan modal usaha kepada bapak Daud dari Desa Sangkanhurip, Kec. Sindang.
03/10/2025 | Penulis: Mahmud Abdur Rohman
Penyerahan bantuan modal usaha kepada bapak Daud dari Desa Sangkanhurip, Kec. Sindang.
Majalengka – Baznas Kabupaten Majalengka kembali menyalurkan bantuan modal usaha bagi pelaku UMKM. Kali ini, bantuan diberikan kepada Bapak Daud, warga Desa Sangkanhurip, Kecamatan Sindang.
Penyaluran ini menjadi bagian dari upaya Baznas Majalengka dalam mendorong kemandirian ekonomi masyarakat melalui program pemberdayaan. Dengan adanya dukungan modal usaha, diharapkan penerima manfaat dapat mengembangkan usahanya sehingga berdampak positif pada kesejahteraan keluarga.
Baznas Majalengka berkomitmen untuk terus hadir membantu masyarakat yang membutuhkan, tidak hanya melalui program sosial dan kesehatan, tetapi juga pada bidang ekonomi produktif. Bantuan ini diharapkan menjadi langkah nyata dalam memperkuat peran UMKM lokal sebagai tulang punggung perekonomian daerah.
Berita Lainnya
Pengabdian Tanpa Batas! Hari Libur Tetap Bekerja, Ketua BAZNAS Majalengka Serahkan Bantuan untuk PHBI di Masjid Agung Al-Imam
Cahaya di Sudut Cijeruk: Kala BAZNAS Majalengka Menjemput Asa yang Terlelap
Satu Hati Menembus Jarak, Bantuan Warga Majalengka Tiba untuk Korban Banjir Aceh Tamiang
Dukung Kolaborasi Internasional, BAZNAS Majalengka Berikan Bantuan untuk Program Nextgen Careers RI-Malaysia
Sujud Syukur di Balik Reruntuhan: BAZNAS Majalengka Salurkan Bantuan Majalengka Peduli untuk Bapak Oman
Perkuat Sinergitas, Bupati Eman Suherman Buka Rapat Pleno Penetapan Zakat Fitrah 1447 H di Gedung Yudha

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
