WhatsApp Icon

Baznas Majalengka Serahkan Bantuan Karpet, Cat Tembok, dan Paket Alat Ibadah di DPKPP/Dinas Rumkimtan

22/08/2025  |  Penulis: Mahmud Abdur Rohman

Bagikan:URL telah tercopy
Baznas Majalengka Serahkan Bantuan Karpet, Cat Tembok, dan Paket Alat Ibadah di DPKPP/Dinas Rumkimtan

Baznas Majalengka Serahkan Bantuan Untuk DPKPP/Dinas Rumkimtan

Majalengka – Baznas Kabupaten Majalengka melaksanakan kegiatan penyerahan bantuan secara simbolis berupa karpet, cat tembok, dan satu paket alat ibadah. Penyerahan dilakukan langsung oleh Ketua Baznas Kabupaten Majalengka, didampingi unsur pimpinan, bertempat di DPKPP/Dinas Rumkimtan Kabupaten Majalengka.

Bantuan ini diberikan sebagai bentuk dukungan Baznas dalam meningkatkan kenyamanan sarana peribadatan serta mendorong semangat kebersamaan di lingkungan masyarakat. Melalui bantuan tersebut, diharapkan dapat dimanfaatkan sebaik mungkin guna menunjang aktivitas ibadah dan kegiatan keagamaan.

Program ini menjadi salah satu wujud nyata penyaluran dana zakat, infak, dan sedekah (ZIS) yang dikelola Baznas Majalengka untuk kemaslahatan umat, sekaligus memperkuat sinergi dengan berbagai pihak dalam pembangunan keagamaan di Kabupaten Majalengka.

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat