WhatsApp Icon

Baznas Majalengka Serahkan SK UPZ, Juknis, dan Kencleng ke K3S Kecamatan Kasokandel

31/07/2025  |  Penulis: Mahmud Abdur Rohman

Bagikan:URL telah tercopy
Baznas Majalengka Serahkan SK UPZ, Juknis, dan Kencleng ke K3S Kecamatan Kasokandel

Baznas Majalengka Serahkan SK UPZ, Juknis, dan Kencleng ke K3S Kecamatan Kasokandel

Majalengka – Baznas Kabupaten Majalengka menyerahkan Surat Keputusan Unit Pengumpul Zakat (SK UPZ), petunjuk teknis (juknis), dan kencleng infak kepada Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Kecamatan Kasokandel.

Penyerahan ini dilakukan sebagai bagian dari program penguatan jaringan pengumpulan zakat, infak, dan sedekah di lingkungan sekolah. Sebanyak 114 kencleng infak diserahkan kepada sekolah-sekolah yang tergabung dalam K3S Kasokandel.

Baznas Majalengka berharap, dengan distribusi kencleng ini, kegiatan literasi zakat dan semangat berbagi di kalangan siswa dan tenaga pendidik semakin meningkat serta mendukung keberlangsungan program sosial dan kemanusiaan di Kabupaten Majalengka.

Bagikan:URL telah tercopy

Berita Lainnya

Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat